Lowongan Kerja AKR Corporindo Desember 2021

Daftar Isi

Lowongan Kerja Construction Engineer PT AKR Corporindo, Tbk Seluruh Indonesia Desember 2021

Lowongan Kerja AKR Corporindo Desember 2021

PT AKR Corporindo, Tbk merupakan perusahaan logistik dan rantai pasokan terkemuka, bergerak dalam perdagangan dan distribusi Minyak Bumi dan Bahan Kimia Dasar dengan jaringan luas penyimpanan curah cair dan curah kering, fasilitas transportasi, dan operasi pelabuhan.

Di tengah tingginya biaya logistik di Indonesia, PT AKR Corporindo Tbk menawarkan solusi logistik dan rantai pasokan yang inovatif dan hemat biaya. AKR siap mendukung perkembangan industri di Indonesia dan saat ini sedang mengembangkan Kawasan Industri dan Fasilitas Pelabuhan Terpadu besar di Jawa Timur yang akan memberikan solusi logistik, energi, dan infrastruktur untuk Industri yang berinvestasi di Indonesia.

AKR berkomitmen untuk terus tumbuh secara berkelanjutan guna menciptakan nilai bagi seluruh pemangku kepentingan.

Era saat ini, zamannya sudah canggih. Sumber daya manusianya juga terjamin sudah tanggap teknologi semua. Jadi tidak ada alasan lain untuk menunda merekrut mereka para pekerja dan juga tidak ada alasan lain untuk tidak bekerja.

Khusus untuk para pengusaha, sangat diwajibkan sekali untuk mengerti minat dan bidang pekerjaan yang disukai anak-anak muda. Tentunya disesuaikan juga dengan bidang usaha yang kalian miliki.

Selain harus mengetahui bidang pekerjaan yang disukai, pengusaha juga harus bisa memahami karakteristik pelamar kerja. Agar saat diterima dan bekerja nanti bisa memberikan hasil yang maksimal.

Mencari pekerja tanpa memperhatikan karakteristik pekerja, sangatlah beresiko. Mulai dari yang ringan seperti human error dan yang paling parah penggelapan aset.

Khusus untuk para pekerja, mencari pekerjaan juga harus disesuaikan dengan bidang keahlian kalian masing-masing yah. Jangan terlalu memaksakan bekerja di bidang yang tidak kalian kuasai.

Selain akan terjadi Human error saat bekerja, bekerja pada bidang yang tidak kalian kuasai akan membuat kalian mudah stress karena tekanan pekerjaan.

Jadi usahakan mencari kerja dengan bidang yang kalian kuasai dan kalian sukai, agar pekerjaan menjadi terasa lebih ringan dan minim kesalahan.

Saat ini PT AKR Corporindo, Tbk yang berlokasi di Jakarta Barat, Jambi, Semarang, Surabaya, Kalimantan Barat, Kalimantan Timur, Lampung, Manado & Sumatera Utara kembali membuka lowongan kerja bagi lulusan S1 untuk mengisi posisi Construction Engineer yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:

Construction Engineer

Kualifikasi

  1. Candidate must possess at least Bachelor's Degree in Mechanical & Civil.
  2. At least 2 Year(s) of working experience in the related field is required for this position.
  3. Agree to be placed on any AKR site (all around Indonesia, for months or years, without roster system)

Jobdesk

Responsible for performing construction activities within Business Unit, including coordination with contractor & project reporting to ensure the achievement of project goals.

CARA MELAMAR

Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja AKR Corporindo Desember 2021 melalui link berikut:

DAFTAR LOWONGAN KERJA AKR CORPORINDO DESEMBER 2021

Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.

Gabung Telegram lokernesia.id untuk mendapatkan informasi Lowongan Kerja terbaru

Jangan lupa menabung kebaikan dengan membagikan informasi Lowongan Kerja AKR Corporindo Desember 2021 ke kerabat anda yang membutuhkan dan mencantumkan Lokernesia.id sebagai preferensi informasi lowongan kerja anda agar website ini tetap eksis