Lowongan Kerja RTV Januari 2022
Lowongan Kerja PT Metropolitan Televisindo (RTV) Hingga 8 Posisi Jakarta Januari 2022
Melalui misi menjadi media televisi nasional yang menayangkan program-program berkualitas terbaik yang kreatif, menghibur sekaligus mencerdaskan pemirsa Indonesia. RTV ingin berbagi nilai positif melalui produksi hiburan dan informasi akurat dengan tujuan untuk membangun masyarakat Indonesia yang maju.
Banyaknya profesi baru yang bermunculan juga, akhirnya membuat para pelamar kerja memiliki minat yang berbeda-beda, dan tentu itu juga dipengaruhi oleh bakat dan kemampuan dari pelamar kerja tersebut.
Untuk kalian para pekerja, mungkin kalian masih bertanya-tanya. Kira-kira apa minat dan bidang kalian dalam bekerja, jika kalian masih bingung. Itu wajar sekali, karena hal-hal yang baru itu memang kadang membuat bingung.
Agar kamu tidak bertambah bingung, mungkin kamu harus tau beberapa bidang pekerjaan yang paling banyak digemari para pencari kerja di era saat ini, antara lain Bidang Keuangan, Perbankan, Administrasi, Aparatur Negara (PNS), Marketing, Tenaga Pengajar, Teknik, Entertainer, Jurnalis, Bidang IT, Industri Kreatif.
Saat ini PT Metropolitan Televisindo (RTV) yang berlokasi di Jakarta kembali membuka lowongan kerja bagi lulusan D3/S1 untuk mengisi beragam posisi yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:
1. Acquisition Programming
Kualifikasi
- Berusia maksimal 30 tahun
- Pendidikan S1
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang yang sama
- Mahir clam bahasa inggris
- Memiliki komunikasi yang baik
- Memiliki keterampilan negosiasi
- Menguasai Microsoft Office
- Memiliki manajemen waktu yang baik dan bersedia bekerja dibawah tekanan
- Bertanggung jawa atas preview program yang ditawarkan distributor, program pembelian, mulai dari proses negosiasi, mengelola kontrak dan dokumen-dokumennya
2. Commercial Traffic Staff
Kualifikasi
- Berusia maksimal 26 tahun
- Pendidikan minimal D3
- Mampu mengoperasikan komputer (Ms Office)
- Terbuka untuk lulusan baru
- Teliti, jujur, disiplin, dan berkomitmen dalam menyelesaikan tugas
3. Creative
Kualifikasi
- Berusia maksimal 26 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang kreatif, EO, TV atau Agency
- Terbiasa menangani Artis (talent) dan membuat naskah/script
- Menguasai Ms Office
4. Maintenance & Engineering
Kualifikasi
- Laki-laki
- Berusia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal D3 Jurusan Teknik Elektronika
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang broadcast maintenance
- Terbuka untuk lulusan baru
- Memiliki pengetahuan tentang broadcast equipment (camera, mic, adaptor, dan lain-lain)
5. Motion Graphic
Kualifikasi
- Laki-laki/Perempuan
- Berusia maksimal 30 tahun
- Memiliki pengalaman 3 tahun dibidang Motion Graphic
- Memiliki pengetahuan tentang VizRt, kemampuan animasi 3D, baik dalam motion graphic
- Bersedia bekerja shifting
6. Reporter
Kualifikasi
- Pendidikan S1 (Diutamakan Jurusan Broadcast, Komunikasi dan Jurnalistik)
- Memiliki pengalaman 1-2 tahun menjadi reporter
- Berpenampilan menarik
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Easy going dan cepat belajar
- Bersedia bekerja shifting
7. Tax Staff
Kualifikasi
- Pendidikan minimal D3/S1 Ekonomi
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di posisi yang sama
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office
- Diutamakan memiliki Breavet Pajak A & B
- Jujur, teliti, cekatan dan bisa bekerja dalam tim
8. Unit Production Manager (UPM)
Kualifikasi
- Berusia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal D3 Semua Jurusan
- Pengalaman minimal 2 tahun dibidang yang sama
- Bersedia bertanggungjawab terhadap pemakaian dan pelaporan anggaran biaya (kas keil) dalam rangka mendukung operasional shooting
- Bisa mengoperasikan komputer
- Supel dan memiliki integritas
CARA MELAMAR
Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja RTV Januari 2022 melalui email berikut:
recruitment@rtv.co.id
Subjek: Posisi Yang Dilamar
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.