Lowongan Kerja Operator Produksi PT Hua Yii Indonesia September 2020
Lowongan Kerja Operator Produksi PT Hua Yii Indonesia September 2020
Shanp Deng didirikan pada tahun 1990, Shanp Deng berawal di Taiwan dengan pembentukan Shanp Deng Enterprise Co. Ltd. Didirikan oleh Bapak Hsiao Chin Hua seorang ahli terkenal dalam OE industrial dan air spinning frames. Perusahaan ini telah banyak mendapatkan reputasi sebagai pemain terkemuka dalam produksi kain non-woven fabrics.
PT Hua Yii Indonesia merupakan anak perusahaan Huayi Shanp Deng yang bergerak di bidang non-woven fabrics yang terletak di kawasan industri KIIC Karawang, Jawa Barat.
Saat ini PT Hua Yii Indonesia yang berlokasi di Karawang sedang membuka lowongan kerja bagi lulusan SMK untuk mengisi posisi Operator Produksi yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:
Operator Produksi
Kualifikasi
- Laki-laki
- Berusia maksimal 24 tahun
- Pendidikan SMK Jurusan Teknik Mesin
- Minimal nilai UN Matematika 7.00
- Berpengalaman bekerja minimal 1 tahun di manufaktur (wajib)
- Ber-KTP Karawang lebih diutamakan
- Penempatan dan domisili: Karawang – Jawa Barat
CARA MELAMAR
Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja Operator Produksi PT Hua Yii Indonesia September 2020 melalui email berikut:
recruitment@huayii.co.id
Subjek: op-linked
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya. Lamaran Lowongan Kerja Operator Produksi PT Hua Yii Indonesia September 2020 diterima paling lambat: 28 September 2020